Sunday, June 9, 2013

Dunia dan Keburukannya

Apa yang kau rasakan
Saat orang yang kau sayangi
Membencimu

Apa yang kau lakukan
Bila kau berbuat baik pada seseorang
Yang membalasnya dengan buruk

Apa yang kau harapkan
Ketika orang yang kau percaya
Mengkhianatimu

Itulah dunia
Di mana keburukan dan kebaikan
Becampur menjadi satu

Yang penting kau sudah berusaha
Tak peduli hasil tak ada
Tapi harga diri tetap utuh

Itulah dunia
Di mana manusia begitu egois
Dalam nafsunya

Kau bisa menangis dan menjerit
Tapi mereka kan terttawa
Haruskah mereka peduli?

Dan sampai akhirnya kau menyerah
Dengan perasaan ingin mati
Saat itu,
Kau hanya butuh Tuhan...


Me, 7-2-13

No comments:

Post a Comment

Doodle Days 150617

Snow White and the seven dwarfs But I'm not sure who's the Snow White And maybe the dwarfs are princesses, too Who knows? =====...